Terjadi Pembakaran Rumah Oleh Warga Desa Lenggerong
Pemalang - Pembakaran Rumah terjadi di Desa Lenggerong yang dilakukan oleh warga Lenggerong yang telah lama mengidap penyakit gangguan jiwa, Minggu (21/01/2018).
Rumah yang sedang...
Antisipasi Kriminal, Polsek Comal Giatkan Patroli Malam Hari
Pemalang - Untuk meminimalisir timbulnya aksi tindak kejahatan malam hari Polsek Comal ,maka Kapolsek Comal AKP TARHIM, S.H. memerintahkan anggotanya untuk melaksanakan dan meningkatkan...
Kapolsek Comal Beri Arahan dan Penekanan Tugas Pada Anggota.
Pemalang - Kapolsek Comal yang baru AKP TARHIM, S.H. mengumpulkan anggotanya diaula Mapolsek Comal. Guna untuk menjalin komunikasi yang baik antara atasan dan bawahan...
1,5 Hektar Sawah Terkena Abrasi
Pemalang - Sawah 1,5 hektare terkena abrasi sungai waluh di Desa Sambeng.Kamis(18/01)
Kejadian tersebut pada hari Senin (15/01)bermula karena debit air sungai yang mengalir terjadi...
Bhabinkamtibmas Mulyoharjo Cek Gerobag Mencurigakan
Pemalang - Bhabinkamtibmas kelurahan Mulyoharjo kec/kab.Pemalang Brigadir Windu Iranto bersama unit Sabhara dan intelkam Polsek Pemalang melaksanakan pengecekan terkait info dari masyarakat tentang keberadaan...
Wakapolsek Bersama Anggota Turun Langsung Melaksanakan Patroli
Pemalang - Demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif Wakapolsek bersama anggota Polsek Bodeh melaksanakan patroli ke daerah pemukiman warga dan bengkel kendaraan di...
Tingkatkan Patroli Dini Hari, Aiptu Agus Suprayitno Sambangi Pos Kamling
Pemalang – Kepala Sentra Pelayanan Kepolisian Polsek Taman Polres Pemalang Polda Jawa Tengah Aiptu Agus Suprayitno bersama Bhabinkamtibmas Desa Kedungbanjar Aiptu Sholihun lakukan kegiatan...
Bhabinkamtibmas Menghadiri Mudes Iser
Pemalang - Musyawarah desa(Mudes) penetapan AD / ART dan Pengurus / Pengelola Badan Usaha Milik Desa ( BumDes), di Balai Desa Iser Kec.Petarukan Kab....
Tatap Muka Kapolsek Pemalang Yang Baru Dengan Anggota
Pemalang - Baru kemarin Selasa (16/1) dilantik menjadi Kapolsek Pemalang Polres Pemalang Polda Jawa Tengah AKP I Ketut Mara, S.H. mengumpulkan anggotanya untuk lebih...
Himbauan Kepada Pengguna Jalan Jalur Bodeh-Bantarbolang.
Pemalang - Anggota Polsek Bodeh patroli dan monitor wilayah pemukiman kemudian dilanjutkan melaksanakan pengamanan dan memberikan himbauan kepada pengguna jalan yang akan melintas dijalur...